Motivasi

January 16, 2015

Peran Penting Yang Dipelajari Dari Pemimpin Profesional

  Seiring perkembangan zaman, gaya kepemimpinan di sejumlah perusahaan modern pun turut berevolusi. Dahulu, anak buah berperan sebagai pihak pasif yang menunggu perintah atau tugas dari […]
January 13, 2015

Tips Untuk Tetap Bisa Menabung Walau Gaji Pas-Pasan

  Bagi sebagian dari kita, menabung dapat menjadi perkara yang sulit. Hal ini dapat terjadi karena kita tidak pandai dalam menyeimbangkan pemasukan dengan pengeluaran. Gaji yang […]
January 13, 2015

5 Tips Tetap Enjoy Meski Dikejar Deadline Kerjaan

Untuk Anda yang bekerja dengan tuntutan deadline atau target, pasti pernah merasa stres setengah mati dengan tumpukan pekerjaan yang sangat banyak. Banyak yang harus dikerjakan. Tapi […]
January 12, 2015

Sebuah Kesuksesan Berawal dari Motivasi Hidup

  Tugas kita bukanlah untuk berhasil. Tugas kita adalah untuk mencoba, karena didalam mencoba itulah kita menemukan dan belajar membangun kesempatan untuk berhasil ( Mario teguh […]
January 12, 2015

Memulai Usaha Briliant Dengan Modal Sederhana

  Ketika membicarakan rencana memulai usaha, hal pertama yang akan ditanyakan adalah “modal yang dibutuhkan berapa?” karena sebagian besar orang beranggapan bahwa modal selalu identik dengan […]
January 9, 2015

Mengubah Mindset Karyawan Menjadi Pengusaha Ternama

Menjadi seorang pengusaha atau entrepreneur sukses memang butuh proses yang tidaklah instan, bisa jadi waktunya cukup panjang. Banyak hal-hal baru yang bisa jadi tidak diduga sebelumnya, […]
January 9, 2015

7 Rahasia Kiat Sukses Dalam Memimpin Perusahaan

Memimpin sebuah perusahaan memang gampang-gampang susah. Dikatakan gampang, karena selama ini sudah banyak pelaku usaha di Indonesia yang sukses memimpin perusahaannya hingga melesat di tingkat nasional […]
January 9, 2015

Tanamkan Keberanian Sebagai Kunci Kesuksesan

Dalam merintis sebuah usaha, tak jarang kita menemukan berbagai macam kendala yang bisa menghambat jalannya usaha. Kegagalan, persaingan, dan beragam tantangan lainnya, bahkan telah menjadi bagian […]
January 5, 2015

Meningkatkan Kreativitas Untuk Hasilkan Ide Bisnis Cemerlang

  Sebagian besar dari kita sering merendahkan diri dan menganggap dirinya kurang Kreatif dan Inovatif Padahal, sebenarnya kreativitas sendiri merupakan hal yang bisa dilatih jika kita […]